Kotaagung, majalahglobal.com – Dalam video ini, aksi dilakukan oleh Kepala KPLP, Rubyanto dan dua anggota petugas penjagaan. Tak hanya sekadar aksi mereka bertiga saja, kegiatan ini merupakan latihan bagi seluruh petugas Lapas Kotaagung agar selalu siap menghadapi segala situasi dan kondisi dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Lapas, Jum”at (24/11/2023).
” ya kami Jajaran pengamanan akan selalu memaksimalkan keamanan dan ketertiban dalam melaksanakan tugas kami, salah satu nya beladiri serta dengan alat sederhana sekalipun,” Tegas Ruby
Sebagai informasi, Nunchaku adalah senjata berbentuk dua batang kayu yang dihubungkan dengan rantai atau tali. Sebagian orang Indonesia juga menyebut senjata ini dengan nama ‘Ruyung’.( ANDI JR/MG )