Lebih lanjut dikatakannya,
Kegiatan hari ini menjadi salah satu pancingan saja, harapannya esok dan seterusnya ada beberapa dari teman-teman pengusaha turut menebar benih ikan di sungai ini.
“Semoga kebutuhan ikan mudah didapat oleh masyarakat. Apalagi dimasa pandemi saat ini, pemerintah sudah menyalurkan sembako ke masyarakat, harapannya lauknya akan mudah pula didapat oleh masyarakat,” tutupnya. (jay)