Sebelumnya, Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Suryo Bambang Sulisto (SBS) memperkirakan turunnya harga minyak dunia bakal terus terjadi dalam dua tahun ke depan. Pasalnya, penurunan harga yang kini terjadi lantaran kelebihan pasokan minyak di pasar.
“Penyebab penurunan harga adalah karena terjadinya oversupply minyak di pasar, karena negara-negara produsen minyak yang tergabung dalam OPEC tidak bersedia mengurangi produksi maka diramalkan penurunan harga masih akan berlangsung sampai dua tahun ke depan,” ujar SBS. (Indigo)
Berita Majalah Global Edisi 039, Desember 2014 :
Menteri Susi Tenggelamkan Kapal Vietnam
Walikota Mojokerto Sidak Kampung Bahasa
Pelantikan Pejabat Eselon II dan III Pemerintah Kabupaten Mojokerto
Pemkab Gresik Launching Kabupaten Sehat
Munas Tandingan Golkar Siap Membelot Untuk Dukung Jokowi-JK
Rp10 Miliar untuk Perbaikan Objek Wisata Di Bojonegoro
Pertamax atau Premium, Mana Yang Lebih Hemat ?
Harga minyak dunia turun, negara hemat subsidi elpiji Rp 40 T
Partai Golkar tak gentar SBY mulai merapat ke Jokowi
Ical Ancam Bekukan DPD Tingkat I dan II
Menteri Kelautan zaman SBY klaim penggagas penenggelaman kapal